KNOWLEDGE MANAGEMENT ALA STIFIn ÖĞRENME Membangun Pembelajar Tangguh di Era Perubahan

Rp 145.000

Manajemen pengetahuan berbasis mesin kecerdasan STIFIn membantu setiap orang menemukan cara belajar yang sesuai dengan karakter alaminya. Proses tersebut meliputi penggalian pengetahuan tacit yang tersimpan dalam pengalaman, pengubahan menjadi pengetahuan eksplisit yang dapat dibagikan, serta pemanfaatannya untuk mening
katkan kemampuan adaptasi. Dengan demikian, setiap individu tidak hanya mampu bertahan menghadapi perubahan, tetapi juga berkembang menjadi pembelajar tangguh yang mampu memberi dampak positif bagi lingkungannya.
Dalam konteks organisasi, pendekatan ini mendorong terciptanya ekosistem pembelajaran yang adaptif. Pengetahuan yang dikelola dengan baik akan memperkuat budaya kolaborasi, meningkatkan inovasi, dan mempersiapkan organisasi menghadapi berbagai bentuk perubahan. Strategi ini memadukan pengelolaan pengetahuan dengan manajemen perubahan yang terencana sehingga proses transformasi tidak sekadar prosedural, tetapi menyentuh aspek mendasar manusia sebagai pembelajar.

SKU: IPNU 209 Kategori: Tag: Brand: